rute-menuju-final-piala-dunia-2022-qatar
Selebrasi Timnas Moroko usai mengandaskan Spanyol di babak 16 besar Piala Dunia 2022 melalui adu penalti dengan skor 3-0 di Education City Stadium, Selasa (06/12). | DOK. FIFA WORLD CUP/TWITTER.
World Cup 2022
Rute Menuju Final Piala Dunia 2022 Qatar
Herman Sina
Thu, 08 Dec 2022

Turnamen Piala Dunia 2022 Qatar sudah memasuki babak perempat final. Argentina, Kroasia, Brasil, Inggris, Prancis, Maroko, Belanda, dan Portugal akan saling berhadapan di fase ini.

Berikut FIFA+ memetakan rute yang harus ditempuh tim-tim tersebut untuk mencapai final yang akan berlangsung pada 18 Desember di Stadion Lusail, dinukil FIFA.com, Kamis (08/12).

Babak 16 Besar

Laga ke-49 : Sabtu, 3 Desember

Belanda 3-1 Amerika Serikat

Laga ke-50 : Sabtu, 3 Desember

Argentina 2-1 Australia

Laga ke-51 : Minggu, 4 Desember

Inggris 3-0 Senegal

Laga ke-52 : Minggu, 4 Desember

Prancis 3-1 Polandia

Laga ke-53 : Senin, 5 Desember

Jepang 1-1 Kroasia (1-3 adu penalti)

Laga -54 : Senin, 5 Desember

Brasil 4-1 Korea Selatan

Laga ke-55 : Selasa, 6 Desember

Moroko 0-0 Spain (3-0adu penalti)

Laga ke-56 : Selasa, 6 Desember

Portugal 6-1 Swiss

Perempat Final

Laga ke-57 : Jumat, 9 Desember

Belanda vs Argentina

Laga ke-58 : Jumat, 9 Desember

Kroasia vs Brasil

Laga ke-59 : Sabtu, 10 Desember

Inggris vs Prancis

Laga ke-60 : Sabtu, 10 Desember

Moroko vs Portugal

Semi Final

Laga ke-61 : Selasa, 13 Desember

Belanda atau Argentina vs Kroasia atau Brasil

Laga ke-62 : Rabu, 14 Desember

Inggris atau Prancis vs Moroko atau Portugal

Perebutan Tempat Ketiga

Laga ke-63 : Sabtu, 17 Desember

Tim yang kalah di laga ke-61 vs tim yang kalah di laga ke- 62

Final

Laga ke-64 : Minggu, 18 Desember

Pemenang laga ke-61 vs pemenang laga ke-62



















Share

Pilihan Redaksi

Berita Terpopuler

Berita Terbaru