pantai-cemara-keindahan-bawah-laut-wakatobi
Seorang wisatawan sedang diving di keindahan bawah laut Pantai Cemara | Doc: Wonderfulimages.id
Destination
Pantai Cemara, Keindahan Bawah Laut Wakatobi
Dody Wiraseto
Fri, 28 Oct 2022

Ke Wakatobi, jangan lewatkan untuk mengunjungi Pantai Cemara. Pantai ini menyajikan bentang pantai alami dengan ciri yang unik.

Bila selama ini tepian pantai identik dengan pohon kelapa, di sini pohon cemara terlihat mendominasi.

Air laut Pantai Cemara sedang surut, membuat sebuah kapal cepat yang terparkir di tepi pantainya seperti kapal karam. Pantai ini memang satu dari sekian banyak pantai di Taman Nasional Wakatobi yang punya titik selam memikat. 

ARTIKEL TERKAIT:

Pantai Cemara terletak di Desa Waha, Kecamatan Wangi-Wangi, Sulawesi Tenggara. Wangi-Wangi sendiri merupakan salah satu pulau yang berada di kawasan Taman Nasional Wakatobi.

Kala pagi, Pantai Cemara banyak dijadikan tempat bersantai. Suasana semakin riuh kala sore, di mana pantai ini adalah salah satu pantai yang memiliki pemandangan matahari terbenam mengaggumkan.


BACA JUGA:


Share

Pilihan Redaksi

Berita Terpopuler

Berita Terbaru